Hasil Seleksi BSI Scholarship Afirmasi untuk Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Tahun Akademik 2023/2024

24 Agustus 2023, oleh: superadmin-penmaru

Berikut ini daftar calon mahasiswa baru Universitas Muhammadiyah Yogyakarta yang dinyatakan LOLOS SELEKSI BSI Scholarship Afirmasi untuk Mahasiswa Baru Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Tahun Akademik 2023/2024.

No.NamaNo. PendaftaranProgram Studi
1Ai Elsa Nabila2393610095S1 Ilmu Pemerintahan
2Althof Ahludz Dzikri Hariyadiansah2393610099S1 Hubungan Internasional
3Chelsea Disa Avrillia Calista2393610126S1 Agribisnis
4Doly Delano Tambunan2393610005S1 Teknik Mesin
5Fadhilah Karisma Putri2393610071S1 Komunikasi dan Penyiaran Islam (IPICOM)
6Fajar Ilham2393610059S1 Agroteknologi
7Farini Teza2393610081S1 Hukum
8Fatimatu Jahro2393610068S1 Pendidikan Agama Islam
9Fenta Fersika Eka Nalaria2393610025S1 Agribisnis
10Ilyas Wisnuaji2393610121D4 Teknologi Rekayasa Otomotif
11Intan Nur Ilahi2393610055S1 Ilmu Pemerintahan
12Jefri2393610070S1 Pendidikan Agama Islam
13Kentha Anggun Salsabilah2393610065S1 Ilmu Pemerintahan
14M. Abiansyah2393610133S1 Komunikasi dan Penyiaran Islam (IPICOM)
15M. Fadhlul A'dhom2393610003S1 Akuntansi
16Maulida Rahmawati2393610119S1 Komunikasi dan Penyiaran Islam
17Maulida Suraya Rahmah2393610013S1 Agribisnis
18Muhammad Bilal Hanafi2393610111S1 Teknik Elektro
19Muhammad Febriyanto Baihaqi2393610132D4 Akuntansi Lembaga Keuangan Syariah
20Muhammad Nabil Maritza2393610122S1 Teknik Elektro
21Muhammad Taufiq Helmy2393610026D4 Teknologi Rekayasa Otomotif
22Muhammad Zulfikar Rosyid2393610007S1 Komunikasi dan Penyiaran Islam
23Nafi Ainea Rahmaditya2393610113S1 Hubungan Internasional
24Najwa Akhila Yuniar2393610130S1 Pendidikan Bahasa Jepang
25Niswatin Fadhilah2393610112S1 Pendidikan Agama Islam
26Puspa Cantika Angelina2393610063S1 Ilmu Komunikasi (IP-COS)
27Radhitya Salman Alfarisi2393610057S1 Ilmu Komunikasi (IP-COS)
28Rakhma Nur Maysharoh2393610060S1 Komunikasi dan Penyiaran Islam
29Reni Patricia2393610139S1 Pendidikan Bahasa Inggris
30Revania Nindi I Putri2393610018S1 Pendidikan Bahasa Inggris
31Rhetoric Jamed Bagus Nainggolan2393610127S1 Akuntansi
32Rozah Leky2393610029S1 Komunikasi dan Penyiaran Islam
33Santi Atha Zakiah2393610129S1 Manajemen (IMaBs)
34Shafa Elista Agustin S2393610051S1 Hubungan Internasional
35Suarta2393610056S1 Ilmu Pemerintahan
36Surya Tagor Dalimunthe2393610082S1 Agroteknologi
37Vita Zhaila2393610041S1 Ekonomi Syariah
38Yahiqal Hayyan Radjadin2393610076S1 Pendidikan Bahasa Jepang
39Yuana2393610037D3 Teknologi Elektro-medis

Selanjutnya calon mahasiswa yang dinyatakan lolos seleksi melakukan pembayaran registrasi dengan cara login dengan menggunakan username dan password ketika mendaftar online pada tanggal 30 Agustus – 5 September 2023 di website registrasi mahasiswa baru.

Calon mahasiswa yang dinyatakan diterima berhak mendapatkan beasiswa dana sebesar Rp. 6.000.000,- dari BSI dengan rincian semester 1 sebesar Rp. 3.000.000,- dan semester 2 sebesar Rp. 3.000.000,- yang selanjutnya digunakan untuk pembayaran SPP mahasiswa.

 

Alur Registrasi